BURSA LOKER KITA - Lowongan Kerja Kedutaan Besar Republik Indonesia ( KBRI Wellington ) Selandia Baru 2013 | Kali ini adalah lowongan untuk luar negeri yang berasal dari Duta besar RI yang ada di selandia baru yang sedang membuka lowongan kerja bagi tenaga-tenaga kerja anak indonesia yang akan ditempatkan di selandia baru. kandidat tersebut akan ditempatkan pada posisi staff protokol dan konsuler dan merupakan kualifikasi D3/Setara
Lowongan Kerja Kedutaan Besar Republik Indonesia ( KBRI Wellington ) Selandia Baru 2013
Posisi yang dibutuhkan adalah staff protokol dan konsuler
Penempatan Wellington ( New Zealand)
Batas pendaftaran adalah 25 januari 2013
Adapun persyaratannya adalah sebagai berikut
Adapun persyaratannya adalah sebagai berikut
- Pelamar mempunyai usia 21-40 thn
- pelamar adalah tamatan D3/Setara
- pelamar merupakan WNI dan Berdomisili di selandia baru dengan status permanent resident
- pelamar mahir Ms Office, word, excel, power point, mahir email dan internet
- Pelamar mempunyai SIM selandia baru kendaraan roda 4
Apabila saudara berminat segera lengkapi persyaratan yang diberikan dan segera Kirimkan lamaran dan CV, Fotokopy ijasah/sertifikat, KTP, SIM anda ke
Kepala kanselerai
the embassy of the republic of indonesia
70 Glen Road, Kelburn,
welllington 6012
atau kirim ke alamat email berikut ini di : hutagalung_mr@kemlu.go.id
Demikian Lowongan Kerja Kedutaan Besar Republik Indonesia ( KBRI Wellington ) Selandia Baru 2013 semoga anda diterima di perusahaan idaman anda